Penyebab Pusing Saat Scan MRI

Head MRI - Di antara mereka yang pernah menjalani prosedur pemindaian (scan) MRI (magnetic resonance imaging), tak jarang ada yang mengeluhkan rasa penat, limbung atau pusing setelah berbaring di mesin pencitraan tersebut.Menurut studi terbaru para ilmuwan, efek pusing atau keluhan tidak nyaman itu disebabkan oleh kuatnya medan magnet serta gelombang radio yang dipancarkan oleh alat tersebut.Para